Skip to main content

Keyboard Shortcut Windows 8


Bagi teman-teman yang sudah memakai  Windows 8, wajib juga nih mengetahui keyboard shortcutnya  karena tentunya akan membantu  mempermudah dan mempercepat untuk masuk ke menu-menu tertentu, yang tentunya banyak yang  berbeda dengan versi-versi Windows sebelumnya.

• Tekan Logo Windows untuk masuk ke menu Start Screen
• Tekan Logo Windows  + D untuk masuk ke Desktop Windows
• Tekan Logo Windows  + . untuk pin/menempatkan atau unpin  Aplikasi Windows untuk disimpan di sebelah layar
• Tekan Logo Windows + X untuk membuka menu Power User, seperti Control panel, Device Manager, Command Prompt, Device Manage, Disk Management, dll



• Tekan Logo Windows + C untuk menampilkan menu Charm
• Tekan Logo Windows + I untuk masuk ke menu setting
• Tekan Logo Windows + Tab Untuk berpindah ke aplikasi lain yang telah terbuka sebelumnya
• Tekan Logo Windows + Print Screen Untuk mengcapture/ merekam tampilan di layar, dan otomatis langsung tersimpan di folder gambar (My Picture)
• Tekan Logo Windows + + untuk menampilkan Magnifier (memperbesar/zoom) dan selanjutnya untuk memper kecil tekan Logo Windows dan 

Popular posts from this blog

Lokasi file offline youtube Android

Lokasi Video Ofline Youtube Android. Pengguna Aplikasi Youtube di smartphone Android atau iPhone dapat menjalankan Video secara offline , walau tidak semua video dapat didownload untuk diputar secara offline. Untuk Video yang dapat dijalankan secara offline ada ikon downloadnya seperti ditunjukkan pada capture berikut. Contoh video yang dapat didownload dan diputer secara offline (ada logo download ditunjukkan dengan tanda panah) Video Offline Youtube hanya dapat diputar/dijalankan oleh Aplikasi Youtube itu sendiri. Anda harus login menggunakan akun Google anda untuk dapat download dan memutar video secara offline.

Tidak Bisa kirim SMS padahal pulsa masih ada

Tidak bisa mengirim SMS ke semua operator padahal nomor masih aktif dan masih cukup pulsa. Penyebab yang paling mungkin adalah terhapusnya nomor SMS service center baik sengaja atau tidak, atau profile SMS tidak terbentuk secara otomatis di handphone atau smartphone anda. Nomor SMS service center ini biasanya otomatis ter entri tanpa kita menuliskannya di profile SMS, sesuai dengan operator atau SIM card yang kita pakai.

Aplikasi Pengunci Tombol Keyboard

Ada kalanya ketika kita sedang bekerja di depan komputer harus meninggalkannya sejenak, mengangkat telephone, terima SMS, atau ke belakang sebentar dll. Untuk menghindari anak kecil kita yang suka pencet-pencet tombol keyboard, ada baiknya kita kunci sesaat dengan aplikasi pengunci keyboard crazylittle fingers. Freeware, ukurannya kecil sekitar 300KB dapat didownload disini Extract filenya ke lokasi mana saja yang kita kehendaki, bisa langsung di desktop, atau ke C kemudian kita buat shortcutnya di desktop. Double klik untuk mulai mengunci/me-nonaktifkan keyboard . Untuk mengaktifkan kembali keyboard tekan tombol escape.. Semoga Bermanfaat Tags:  menonaktifkan fungsi tombol keyboard, disable keyboard, mendisable tombol keyboard, mematikan tombol keybord, Posting Lainnya : Manipulasi Foto menggunakan PhotoFunia Cara Mudah dan Cepat Menampilkan kode HTML di Postingan Blog Menampilkan Random Text di Blog